Malam Ini! Adu Perspektif dan Debat Capres Pilpres 2024

- Jurnalis

Minggu, 7 Januari 2024 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA |Bogorraya.co

Debat ketiga Pilpres 2024 akan digelar pada malam ini, 7 Januari 2024. Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo akan beradu gagasan di debat kali ini. detikers bisa menyaksikan .

Debat ketiga Pilpres 2024 ini akan diselenggarakan di Istora Senayan pada Minggu (7/1/2024) pukul 19.00 WIB. Tema debat capres kali ini adalah Pertahanan, Keamanan, Hubungan Internasional, Globalisasi, Geopolitik dan Politik Luar Negeri.

Debat capres kali ini akan dipandu oleh moderator Ariyo Ardi dan Anisha Dasuki. Sebanyak 11 pakar dari bidang-bidang terkait tema debat dipilih sebagai panelis untuk menyusun pertanyaan.

Baca Juga :  Ganjar Bantah Terima Gratifikasi dari Perusahaan Asuransi

Adu Perspektif Spesial Debat Pilpres 2024 juga akan hadir di detikcom untuk membuat momen debat lebih seru. Adu Perspektif Spesial Debat Pilpres 2024 akan dimulai pada pukul 17.00 WIB dan disiarkan langsung

Adu Perspektif Spesial Debat Pilpres 2024 akan dipandu oleh duo host Total Politik Budi Adiputro dan Arie Putra. Ada perwakilan dari tiga kubu capres-cawapres hingga pakar yang akan hadir.

Baca Juga :  PSN di PIK 2 & BSD Tak Pakai APBN

Mereka adalah politikus NasDem Effendy Choirie, politikus Gerindra Fadli Zon dan politikus senior PDIP, Panda Nababan. Hadir pula Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia (PPI) Adi Prayitno.

Adu Perspektif spesial Debat Capres Cawapres ini disiarkan langsung dari Gedung Kemenpora. (il/BDR)

 

Penulis : il

Berita Terkait

Pasangan Calon Wali Kota Bogor Fokus pada Pengembangan Komunitas Basket
Dedie Rachim dan Jenal Usulkan Peningkatan Bank Sampah dan TPS di Kota Bogor
Wajib Dukung Maesyal-Intan, Wahidin Halim Ingatkan Dewan Nasdem Tak Khianat
Ketua Mapancas Kota Bogor Tegaskan Calon Pemimpin Harus Berpedoman pada Sila Ke-4 Pancasila
Panaskan Mesin Politik, PDI Perjuangan Banten Solid Menangkan Airin-Ade
Penggunaan Artis Sebagai Tim Sukses: Langkah Strategis Kandidat Pilkada 2024 Untuk Meningkatkan Popularitas
KPU Kabupaten Bogor Selesaikan Verifikasi Administrasi Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati
5 Pasangan Calon Bersaing di Pilwalkot Bogor, Pj Wali Kota Ingatkan ASN Jaga Netralitas
Berita ini 2 kali dibaca
Debat ketiga Pilpres 2024 akan digelar pada malam ini, 7 Januari 2024. Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo akan beradu gagasan di debat kali ini. detikers bisa menyaksikan .

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 13:13 WIB

Pasangan Calon Wali Kota Bogor Fokus pada Pengembangan Komunitas Basket

Selasa, 8 Oktober 2024 - 06:16 WIB

Dedie Rachim dan Jenal Usulkan Peningkatan Bank Sampah dan TPS di Kota Bogor

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 13:51 WIB

Wajib Dukung Maesyal-Intan, Wahidin Halim Ingatkan Dewan Nasdem Tak Khianat

Rabu, 2 Oktober 2024 - 11:33 WIB

Ketua Mapancas Kota Bogor Tegaskan Calon Pemimpin Harus Berpedoman pada Sila Ke-4 Pancasila

Sabtu, 28 September 2024 - 20:52 WIB

Panaskan Mesin Politik, PDI Perjuangan Banten Solid Menangkan Airin-Ade

Berita Terbaru